Lowongan Kerja PT Kereta Api Logistik
Berita Umum | 14 Juni 2022 09:42 wib
PT Kereta Api Logistik Saat ini membuka lowongan kerja. Berikut informasi terkait posisi, persyaratan dan berkas lamaran yang dibutuhkan dalam mengajukan lowongan kerja tersebut :
SPECIALIST MUDA IT DEVELOPMENT (ID)
Kualifikasi :
- Jenis Kelamin pria & wanita
- Lulusan S1 / S2 Jurusan Teknik Informatika / Sistem Informasi;
- Memiliki pengalaman kerja minimal 7 tahun untuk S1 dan minimal 5 tahun untuk S2 di bidang it development;
- Berpengalaman minimal 3 tahun sebagai Team Leader IT/ Supervisor IT/ Asisten Manager it;
- Memiliki Analytical thinking, problem solving skills dan troubleshooting skills yang baik;
- Memiliki komunikasi dan leadership skill yang baik;
- Memiliki sertifikasi IT profesional;
- Berpengalaman dalam proses bisnis dan pembuatan aplikasi di perusahaan bidang logistik;
- Memiliki pengetahuan dan pengalaman dalam design pattern dan Object Oriented Programming.;
- Berpengalaman dengan Software Development Life-Cycle (Waterfall, Agile Scrum, dll)
- Diutamakan memiliki pengalaman dalam pemograman Java menggunakan J2EE Architecture (MVC, Servlet, Spring Boot, EJB, dll.);
- Berpengalaman menggunakan ORM technologies (JPA2, Hibernate);
- Berpengalaman mengembangkan sistem backend menggunakan Spring Boot atau Node.js;
- Memiliki pengalaman Integrasi API menggunakan REST, SOAP, JSON;
- Nilai plus apabila pengalaman menggunakan Flutter, Google Firebase, Google Map;
- Berpengalaman menggunakan bahasa pemograman PHP (laravel, codeigniter);
- Berpengalaman menggunakan JS sistem (backend: Node.JS dan Frontend: Angular, React.JS);
- Berpengalaman menggunakan application server (apache tomcat, nginx, dll);
- Berpengalaman dalam implementasi microservices;
- Memiliki pengalaman databases SQL (Postgresql, Oracle, SQL Server, MySQL, dll) dan No SQL (MOngoDB);
- Memahami versioning tool (GIT) ;
- Nilai plus apabila pernah menerapkan salah satu teknologi message broker seperti RabbitMQ, Kafka;
- Familiar dengan penggunaan Payment Gateway.
SPECIALIST MUDA ACCOUNTING (AC)
Kualifikasi :
- Jenis Kelamin Pria
- Lulusan S1 Jurusan Akutansi
- Pengalaman Kerja Minimal 7 Tahun pada Bidang Akuntansi selevel Assistance Manager
- Memiliki Brevet A dan B;
- Minimal Pernah Bekerja di KAP 3 Tahun untuk level Supervisor;
- Bisa mengoperasikan SAP FICO;
- Memahami dan Membuat Laporan Keuangan Konsolidasi;
- Memahami dan bisa mengimplementasikan PSAK Terbaru (Khususnya PSAK 71, 72 dan 73);
- Memahami dan bisa mengimplementasikan Perpajakan;
- Memiliki Kemampuan Analisa Kinerja Keuangan.
Kualifikasi :
- Jenis Kelamin Pria & Wanita
- Lulusan S1 Jurusan Manajemen / Bisnis / Keuangan / Manajemen Resiko / Statistik / Engineering.
- Memiliki pengalaman 7 tahun sebagai Risk Analyst atau Financial Analyst atau Strategic Analyst;
- Diutamakan memiliki sertifikasi di bidang Risk Management yang diakui baik secara Nasional maupun
- International minimum QRMA (Qualified Risk Management Analyst) atau CRMO (Certified Risk Management Officer), akan menjadi keunggulan apabila telah memiliki sertifikasi CRMP;
- Memiliki kemampuan analisis dan teliti;
- Memahami Commercial awareness;
- Menguasai Computer Skills ( Ms. Word, Excell, Power Point) dan sistem database
- Memiliki Planning and organizational skills;;
- Memahami broader business issues;
- Proactive, strong-minded, quick thinker and assertive;
- Memiliki influencing skills and negotiation skills
Kualifikasi :
- Jenis Kelamin Pria & Wanita
- Lulusan S1 Jurusan Marketing
- Pengalaman Sales Logistik minimal 7 tahun atau;
- Pengalaman Sales umum selama 10 tahun
Kualifikasi :
- Jenis Kelamin Pria & Wanita
- Lulusan S1 Jurusan Manajemen/Psikologi
- Berpengalaman dalam bidang SDM minimal 7 tahun;
- Menguasi UU Ketenagakerjaan/cipta kerja, BPJS dan Payroll Skill;
- Menguasi Career Path pekerja;
- Memahami penyusunan kamus kompetensi;
- Memahami penyusunan Key Performance Indicators;
- Terbiasa dengan penyusunan Peraturan Perusahaan;
- Diutamakan yang memililiki sertifikasi SDM dari BNSP
Kualifikasi :
- Jenis Kelamin Pria
- Lulusan D3/S1 Teknik Sipil
- Memiliki pengalaman kerja minimal 8 tahun untuk D3 dan minimal 7 tahun untuk S1 di bidangnya;
- Menguasai pembuatan DED, KAK, RAB;
- Mampu mengoperasikan software :
- AUTOCAD, BRISCAD, BIM;
- ETABS;
- SAP 2000;
- Diutamakan pernah menjadi asisten dosen laboratorium.
- Warga Negara Indonesia (WNI);
- Jenis kelamin pria/wanita;
- Sehat jasmani/rohani;
- Berkelakuan baik (dibuktikan dengan SKCK);
- Tidak terlibat narkoba atau psikotropika;
- Tidak pernah dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap;
- Tidak pernah diberhentikan di perusahaan atau institusi lainnya dikarenakan hukuman disiplin
- Tidak memiliki hubungan perkawinan dengan pekerja perusahaan pada saat diterima sebagai pekerja perusahaan;
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Perusahaan.
- Pas foto terbaru background berwarna biru, menggunakan kemeja putih dan menggunakan format jpg/jpeg;
- Ijazah D3/S1/S2 asli atau fotokopi legalisir;
- Transkrip D3/S1/S2 asli atau fotokopi legalisir;
- Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan Kependudukan yang masih berlaku;Akreditasi jurusan program studi D3/S1/S2 pada saat tanggal kelulusan;
- Sertifikat sesuai dengan ketentuan masing-masing formasi.
*Dokumen persyaratan lamaran poin 2 s.d 6 memakai format pdf dengan ukuran maksimal 2 Mb.
Bagi Kandidat yang berminat dapat mengirimkan lamaran dengan menyertakan surat lamaran, CV/resume, fotokopi ijazah, foto transkrip nilai dan dokumen pendukung lainnya, melalui email recruitment@kalogistics.co.id.
Batas Lamaran : 15 Juni 2022
Perhatian :
Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan dari pihak PT Kereta Api Logistik. Jika ada indikasi yang mencurigakan dengan meminta transfer sejumlah uang dan iming-iming untuk dijanjikan lulus dalam proses seleksi segera laporkan atau abaikan